Masa-masa SMA, sebagian besar siswa-siswinya memiliki penglihatan elang, menembus hingga radius bermeter meter. Mampu membaca tulisan temannya, sekalipun tulisan itu sangat kecil. Ketajaman penglihatan ini biasanya terasah saat ujian. selain mempunyai ketajaman penglihatan, siswa SMA saat itu mampu berkomunikasi dengan bahasa isyarat, bertindak sebagai pemberi isyarat dan sebagai penerima isyarat, biasanya ini juga berlaku saat ujian. Kalau soalnya berbentuk pilihan ganda, jawaban A, B, C, D dan E, memiliki isyarat tertentu. Cukup jari-jari tangan yang bermain dan tanpa bersuara.
Tapi sepintar-pintarnya tupai melompat, tetap saja akan jatuh juga. Kadang-kadang pastinya, ada saatnya tidak bisa mencontek, sehingga siswa harus belajar. Maka dari itu, kami memberikan sebuah ebook, yang nantinya bisa membantu kalian dalam belajar yang asyik.
![](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiz268KlJJt7PSVNs_-xpuS4AyqJGdpSa6yGUTKdzH-Ysw2dJuYqfeLvFdgRU1Krt3lLRsHaSrPnm2q7372HlVO-d8v5xfPiN4J0QnZbwgkYkSACnM-ncSneF6kXXg2QgGR1xPhlrAZvLw/s320/fisika.png) |
Big Book Fisika |
BIG BOOK FISIKA SMA
Siapa bilang belajar fisika tidak bisa menyenangkan ? Salah satu alasannya adalah karena fisika tidak diajarkan secara keseluruhan ataupun meloncati bab sebelumnya. Buku ini hadir dalam satu kemasan bagi kalian yang ingin belajar fisika dari awal kelas 1 SMA hingga 3 SMA, tentunya dengan banyak sekali soal dan pembahasan yang akan menambah pengertian kalian. Disajikan juga rumus-rumus seingkat dan secara menarik dalam pembelajaran ini sehingga makin bisa memahami dengan cepat.
Penyusun : Cmedia
Format : pdf
Ukuran : 8,1 MB
Halaman : 649
Download : Google Drive
Semoga kalian menjadi terbantu dengan e-book ini. Terimakasih
0 Comments: